Pelayanan salesnya sangat baik. Saya tinggal di Sinjai beli mobil di Kalla Toyota Bone. Mulai dari pemesanan sampai mobil nya datang di rumah dilayani dengan baik dan amanah oleh salesnya. Terima kasih rida Toyota